Update Info Spesifikasi dan Harga Smartphone Meizu Zero

Posted on

Update Info Spesifikasi dan Harga Smartphone Meizu Zero – Untuk tahun ini persaingan smartphone semakin menggila dengan salah satu smartphone yang siap bersaing adalah Meizu Zero.

Meizu Zero adalah salah satu smartphone andalan dari Meizu yang siap bersaing dengan smartphone dari Samsung, xiaomi dan brand lainnya yang sedang gila-gilaan menjual hp android murah dengan spesifikasi dewa.

Meizu Zero mencoba mendominasi smartphone kelas entry level dengan harga hanya sekitar 2 juta dengan mengandalkan kamera urama sebesar 20MP+ 12 MP dan ditenagai dengan prosesor Qualcomm SDM845 Snapdragon 845 serta RAM 6 GB. Untuk lebih jelas tentang smartphone ini silahkan simak spesifikasi lengkapnya berikut ini.

Spesifikasi dan Harga Meizu Zero

Meizu Zero

Pertama ketika berbicara spesifikasi smartphone Meizu Zero telah menggunakan Dual SIM (Nano-SIM, dual stand-by) pada jaringan GSM / CDMA / HSPA dan LTE.

Kemudian untuk layar smartphone ini telah menggunakan AMOLED dengan ukuran layar 5.99 inches dan beresolusi 1080 x 2340 pixels serta rasio layarbta 19.5:9.

Sehingga untuk digunakan hp ini sangat nyaman dan enak dilihat baik untuk bermain game ataupun menonton video.

1). Sistem Operasi Meizu Zero

Setelah itu kita melanjutkan membahas tentang sistem operasi yang digunakan Meizu Zero kabarnya akan menggunakan Android 9.0 atau Pie yang merupakan OS terbaru dari Android.

Setelah itu untuk menjaga performas smartphone bekerja dengan baik, hp ini telah dibekali dengan Chipset Qualcomm SDM845 Snapdragon 845 (10 nm).

Sehingga untuk penggila dunia game mobile akan sangat nyeman menggunakan smartphone ini untuk bermain game kualitas HD, ditambah dengan kemampuan grafis yang bagus dari GPU Adreno 630.

2). Penyimpanan Meizu Zero

Selanjutnya kita membahas tentang memori penyimpanannya, untuk Meizu Zero telah dilengkapi dengan memori internal sebesar 64 GB dengan RAM 4 GB atau memori internal 128 GB dengan RAM 6GB.

3). Kamera dan Konektivitas Meizu Zero

Selain unggul dalam kinerja mesinnya, Meizu Zero juga sudah sangat cocok digunakan untuk dunia fotografi smartphone dengan adanya dual kamera utama sebesar 12 MP, f/1.8, 27mm (wide), 1/2.3″, 1.55µm, PDAF+ kamera kedua dengan resolusi 20 MP.

Pada kamera belakangnya juga telah dilengkapi fitur seperti Dual-LED dual-tone flash, panorama dan kualitas untuk merekam videonya adalah 2160p@30fps dan 1080p@30fps.

Sedangkan untuk kamera depan atau kamera selfienya juga sudah sangat memuaskan pecinta selfie dengan resolusi kamera 20 MP den terdapat juga fitur HDR dan kualitas merekam video juga sudah 1080p@30fps.

Jadi Anda tidak akan ragu lagi dengan harga murah tapi tetap menghasilkan kualitas foto dan video yang menakjubkan.

Untuk fitur lain untuk menunjang konektivitasnya juga telah dilengkapi dengan Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, dual-band, Wi-Fi Direct dan hotspot, serta sudang menggunakan USB 2.0, Type-C 1.0 reversible connector.

4). Keamanan dan Baterai Meizu Zero

Fitur keamanan dari smartphone ini juga telah dilengkapi dengan Sensors Fingerprint di bawah layar, serta fitur smartphone penting lainnya seperti accelerometer, proximity dan compass.

Jadi saat menggunakan Meizu Zero, tidak perlu ragu akan keamannanya. Kemudian untuk menunjang mobilitas dalam kehidupan sehari-hari.

Meizu Zero telah dibekali dengan daya tahan baterai yang sangat baik dengan kapasitas 4000 mAh, yang dapat digunakan seharian dengan pemakain normal. Kemudian terdapat juga fitur Wireless charging 18W.

5). Harga Meizu Zero

Untuk Anda yang penasaran dengan Harga Meizu Zero diperkirakan akan dijual dengan harga sekitar 2,5 juta sampai 3 juta tergantung dari spek memori internal dan ram yang dipilih.

Tapi smartphone ini belum resmi ada di Indonesia, Anda harus menunggu penjualan resemi di Indonesia di tahun ini jika tertarik utuk membelinya.

Itulah Artikel yang dapat kami bahas mengenai spesifikasi dan harga serta keunggulan smartphone meizu zero. Semoga dapat bermanfaat untuk anda.

Lihat Juga :